Jadilah seperti matahari dan bulan, mereka tidak pernah mengambil haknya satu sama lain,
mereka bersinar tepat waktu,
mereka menghangatkan dan menyejukkan,
dan mereka senantiasa bertasbih memuji asma-Nya.
Allah maha-kuasa atas matahari dan bulan,
Allah memperlihatkan ketidakberdayaan matahari-bulan dengan adanya gerhana.
Dibalik pergantian malam dan siang, berputarnya bulan dan matahari terdapat tanda-tanda kekuasaan Allah swt.
Hindarilah gerhana hati,
dimana hati ditutupi rasa kufur,dengki, dan maksiat.
Mari senantiasa belajar dan terus berbuat kebaikan.
😌
#GerhanaBulanTotal – at Masjid Nurul Huda Rw.03
See on Path
Leave a Reply